Analisis User Interface Untuk Mengetahui Trend Product Di Toko Online
DOI:
https://doi.org/10.24014/jti.v8i2.19562Abstract
Bisnis Online Shop merupakan bisnis yang sedang digemari oleh masyarakat. Bisnis ini dapat dilakukan dengan mudah dan tidak membutuhkan modal besar untuk melakukan bisnisnya. Seiring dengan perkembangan toko online yang semakin pesat, pelaku bisnis dihadapkan pada tingkat persaingan yang semakin ketat. Tidak sedikit pelaku bisnis yang gagal hingga memutuskan untuk menutup toko online miliknya karena tidak mampu bertahan. Analisis korespondensi ini kemudian dapat menjadi salah satu metode yang dapat digunakan untuk membantu para pengelola toko online untuk menentukan jenis produk apa yang harus ditawarkan agar dapat menarik perhatian konsumen. Dalam penelitian ini penulis melakukan pengumpulan data dengan cara melakukan web scraping pada halaman muka dari salah satu marketplace ternama yakni Shopee, untuk kemudian penulis dapat menarik informasi jumlah penjualan dan harga produk dari setiap jenis produk atasan wanita, seperti Tunik, Dress, Kemeja, Sweater, dan Blouse. Berdasarkan perhitungan menggunakan analisis korespondensi nantinya ditemukan jenis produk atasan wanita apa yang paling laris jika dilihat dari jumlah penjualan dan harga yang ditawarkan. Dari hasil perhitungan, ditemukan bahwa produk yang paling laris jika dilihat dari jumlah penjualan adalah jenis atasan sweater dengan range penjualan sebanyak 5000-10000 produk, dan jika dilihat dari harga, produk atasan wanita sweater yang paling laris dengan range harga pada Rp.10.000-Rp.30.000.
Kata Kunci: Analisis Korespodensi, Web Scraping, Shopee
References
Agustina, L., Fayardi, A. O., & Irwansyah, I. (2018). Online Review: Indikator Penilaian Kredibilitas Online dalam Platform E-commerce. Jurnal ILMU KOMUNIKASI, 15(2), 141–154. https://doi.org/10.24002/jik.v15i2.1320
Amran, A., Saputra, D. M., & Kresnawati, E. S. (2021). Eksplorasi Data Persepsi Alumni pada Tingkat Item-Item Kompetensi dari Hasil Tracer Study Unsri Tahun 2020. 6(1).
Anwar, M., Syahrir, M. R., & Yasser, M. M. (2018). IDENTIFIKASI DAN STRUKTUR KOMUNITAS BINTANG LAUT ( Asteroidea ) DI KECAMATAN BONTANG KUALA PERAIRAN GUSUNG SEGAJAH KOTA BONTANG “. 5(1), 28–36.
Bataineh, A. Q. (2015). The Impact of Perceived e-WOM on Purchase Intention: The Mediating Role of Corporate Image. International Journal of Marketing Studies, 7(1). https://doi.org/10.5539/ijms.v7n1p126
Fitryani, & Nanda, A. S. (2021). Peran Impulsive Buying Saat Live Streaming Pada Masa Covid-19 Dalam Mendorong Minat Belanja Masyarakat Sidoarjo. 1st SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI DAN MULTIDISIPLIN ILMU SEMNASTEKMU, 1(1), 160–165.
Harahap, D. A. (2018). Perilaku Belanja Online Di Indonesia: Studi Kasus. JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 9(2), 193–213. https://doi.org/10.21009/jrmsi.009.2.02
Härdle, W., & Simar, L. (2003). Applied Multivariate Statistical Analysis. Applied Multivariate Statistical Analysis, April. https://doi.org/10.1007/978-3-662-05802-2
Kasih, I. C., Tinungki, G. M., & Sirajang, N. (2021). Pemetaan Wilayah Potensi Bencana di Provinsi Sulawesi Tengah Menggunakan Analisis Korespondensi Sederhana. ESTIMASI: Journal of Statistics and Its Application, 2(1), 1–10. https://doi.org/10.20956/ejsa.v2i1.10234
Khattree, R. (2020). Multivariate Data Reduction and Discri m i nation with SAS Software (Issue January 2000).
Kotler, P., Keller, K., L. 2016. Marketing Management.15th Edition. New Jersey: Pearson Education, Inc
Kotler,Philip and GaryArmstrong.2012Prinsip prinsip Pemasaran.Edisi 13. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Nugroho, R. A., Santoso, E. B., & Susetyo, C. (2020). Preferensi pemilihan moda transportasi oleh wisatawan domestik di Kota Surakarta. Region : Jurnal Pembangunan Wilayah Dan Perencanaan Partisipatif, 15(1), 109. https://doi.org/10.20961/region.v15i1.24384
Nurhayati, A. (2020). Metode Korespondensi Statistik. 08(01), 8–13.
Ompusunggu, H. E. S. (2020). Hubungan Antara Motivasi Belajar Dengan Prestasi Belajar Mahasiswa/i Fakultas Kedokteran Universitas HKBP Nommensen. Nommensen Journal of Medicine, 6(1), 32–35. https://doi.org/10.36655/njm.v6i1.247
Prameswari, D. R., Ardhyanto, A., & Kusuma, H. E. (2018). Korespondensi Motivasi Pengunjung dan Karakteristik Desa Wisata. Jurnal Lingkungan Binaan Indonesia, 7(1), 24–31. https://doi.org/10.32315/jlbi.7.1.24
Puranidhi, A. L. W. (2019). 5 Retailer dengan Pertumbuhan Pengunjung Tertinggi di 2018. Retrieved Oktober 8, 2022, from https://www.liputan6.com/bisnis/read/3906316/5- retailer-dengan-pertumbuhan pengunjung-tertinggi-di-2018
Rencher, A.C. 2002. Methods of Multivariate Analysis. Second Edition. New York: John Wiley & Sons.
Saumi, T. F., & Panudju, A. T. (2020). Analisis Korespondensi Ordinal Untuk Mengevaluasi. 2(1), 94–102.
Susana, E., Darsono, J. T., & ... (2020). Penerapan Model Pemberdayaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Kabupaten Malang. Seminar Nasional Sistem …, 2227–2241. https://jurnalfti.unmer.ac.id/index.php/senasif/article/view/300
Zaenudin, A. (2017). Profil Konsumen Belanja Online di Indonesia. Retrieved from https://tirto.id/profil-konsumen-belanja-online-di-indonesia-cuEG
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with Jurnal Teknik Industri: Jurnal Hasil Penelitian dan Karya Ilmiah dalam Bidang Teknik Industri agree to the following terms:
1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).